WORKSHEET : MENULIS HURUF TEGAK BERSAMBUNG N

Setelah Ananda menguasa menulis huruf M tegak bersambung, maka kali ini kita akan mengajarinya menulis huruf tegak bersambung yang selanjutnya yaitu huruf N.

Worksheet menulis huruf tegak bersambung ini in syaa Allah akan sangat membantu Ananda untuk memperbaiki tulisan dan melatih membiasakan untuk menulis dengan rapi.

Format file : PDF

Bahasa : Indonesia

Jumlah halaman : 3

Ukuran kertas : A4

Link download : 118. Menulis Tegak Bersambung – N

Jangan lupa untuk menginstall PDF Reader terlebih dahulu jika Anda belum memiliki PDF reader untuk dapat membaca file-nya. Dan saat akan mengeprint, jangan lupa untuk mensetting ukuran atau memastikan ukuran kertas adalah A4.

Worksheet anak ini GRATIS, dapat Anda perbanyak dan bagikan bagi siapapun yang membutuhkannya. Dan bila ingin menyebarkannya melalui media online, mohon untuk selalu mencantumkan sumbernya di www.rumahbunda.com.

Semoga bermanfaat !

Download LembarKerja Anak Gratis
About bunda 426 Articles
Hai! Panggil saya Icha atau Bunda Fafa. Seorang perempuan biasa yang bangga menjadi istri dan ibu rumah tangga, dan ingin terus belajar untuk menjadi luar biasa dengan karya dan dedikasi. Saat ini saya berdomisili di Yogyakarta, bersama dengan suami saya tercinta, Mr. E, dan anak-anak kami, Fafa (2010) dan Faza (2014). Enjoy!

1 Comment

  1. matur suwun bunda sdh membantu sy dlm mengajari anak menulis tegak bersambung.. sy tunggu kelanjutan huruf P s/d Z..

Leave a Reply

Your email address will not be published.


*


This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.